LAPORAN
PENELITIAN
TINDAKAN KELAS
UPAYA MENINGKATKAN PARTISIPASI DAN HASIL BELAJAR MATERI MENGENAL
GALAKSI DAN SISTEM TATA SURYA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SISWA KELAS VI
SD NEGERI ....................... SEMESTER 2
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
Diajukan pada
Penilaian Angka Kredit Unsur Pengembangan Profesi Guru
untuk Kenaikan Pangkat dari Golongan III/b ke III/c
Oleh
.......................
NIP. .......................
SEKOLAH DASAR
NEGERI .......................
Alamat : Jl. ………………… Kecamatan …………………..
Kabupaten .......................
Kode Pos ……..
2018
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN AKHIR PENELITIAN TINDAKAN KELAS
(CLASSSROOM
ACTION RESEARCH)
1. Judul Penelitian
|
UPAYA MENINGKATKAN PARTISIPASI
DAN HASIL BELAJAR MATERI MENGENAL GALAKSI DAN SISTEM TATA SURYA MELALUI
PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SISWA KELAS VI
SD NEGERI ....................... SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2017/2018
|
2. Identitas Peneliti
a. Nama Lengkap dan Gelar
b.
NIP
c. Pangkat, Golongan, NIP
d.
Jabatan
e. Unit Kerja
f.
Alamat Kantor
|
.......................
.......................
Penata Muda Tk. I / III/b
Guru Kelas
SDN .......................
Jl. Raya .................... Kecamatan .................. Kabupaten ....................... Kode Pos ................
|
3. Lama Penelitian
4. Sumber Biaya
|
3 bulan / dari bulan Januari 2018 sampai dengan bulan Maret 2018
Swadana
|
Mengetahui Sungai Malang, 12 Maret 2018
Kepala Sekolah Peneliti
……………………. .......................
NIP. ……………… NIP.
.......................
Mengesahkan
Pengawas
Sekolah
……………………………
NIP. ………………………….
ABSTRAK
Penelitian
ini berangkat dari permasalahan yaitu rendahnya partisipasi dan hasil belajar
siswa pada pembelajaran materi mengenal galaksi dan sistem tata surya pada
siswa kelas VI SDN ....................... Semester 2 Tahun Pelajaran 2017/2018.
Penelitian ini
merupakan penelitian tindakan kelas (classroom action research)
dengan empat tahapan yang lazim dilalui, yaitu perencanaan, pelaksanaan,
pengamatan (observasi), dan refleksi melalui
penggunaan media gambar. Subjek penelitian adalah siswa kelas VI dengan jumlah 23
siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, tes dan dokumentasi. Validasi data
mengunakan teknik triangulasi. Analisis
data secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan partisipasi dan hasil belajar siswa. Peningkatan partisipasi belajar dari 42,11% atau 16 siswa pada
studi awal menjadi, 57,89%
atau 22siswa pada siklus I,
meningkat menjadi 92,11% atau
35 siswa pada akhir siklus
kedua. Peningkatan hasil
belajar siswa, dimana nilai rata-rata hasil belajar secara klasikal terus
mengalami peningkatan dari 56,84 pada studi awal menjadi 66,84 pada siklus pertama, dan pada akhir siklus kedua menjadi 74,21, sedangkan ketuntasan belajar juga
mengalami peningkatan yang cukup signifikan dimana pada studi awal hanya 10 orang siswa (26,32%) menjadi 52,63% atau 20 siswa, meningkat lagi menjadi 33 siswa atau 86,84% pada
akhir siklus kedua. Kesimpulan dari hasil penelitian menunjukan
bahwa penggunaan media gambar dalam pembelajaran materi mengenal galaksi dan sistem tata surya
dapat meningkatkan partisipasi dan hasil belajar siswa kelas VI SDN .......................
Semester 2 Tahun Pelajaran 2017/2018.
Kata Kunci : partisipasi, hasil belajar, media gambar
KATA PENGANTAR
Puji syukur dipanjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa
atas limpahan rahmat-Nya, sehingga tugas laporan penelitian tindakan kelas dengan
judul “UPAYA MENINGKATKAN PARTISIPASI DAN HASIL BELAJAR MATERI MENGENAL GALAKSI DAN SISTEM TATA SURYA
MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SISWA
KELAS VI SD NEGERI ....................... SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2017/2018”
dapat diselesaikan atas tepat pada waktunya. Penyusunan laporan penelitian
tindakan kelas ini sebagai persyaratan
untuk mencapai jenjang ke III/c.
Dengan terselesainya laporan penelitian tindakan
kelas ini berkat bantuan dari berbagai
pihak, untuk itu dalam kesempatan ini peneliti menyampaikan ucapan terima kasih
kepada:
1. Pengawas
Sekolah yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan, dan pengesahan pada penyusunan
karya tulis ini.
2.
Rekan-rekan guru SDN ....................... yang senantiasa memberi
semangat dan dorongan selama penelitian dan penyusunan laporan
penelitian tindakan kelas ini berlangsung.
3.
Segenap warga sekolah,
khususnya anak-anakku tersayang siswa kelas VI SDN ........................
Peneliti menyadari bahwa penyusunan laporan penelitian tindakan kelas ini
masih banyak kekurangannya dan jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu peneliti
mengharapkan kritik dan saran dari pembaca yang dapat digunakan sebagai pijakan
berikutnya.
.
Sungai Malang,
Maret 2018
Peneliti
DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL.......................................................................................... i
HALAMAN PENGESAHAN............................................................................ ii
ABSTRAK.......................................................................................................... iii
KATA PENGANTAR........................................................................................ iv
DAFTAR ISI....................................................................................................... v
DAFTAR TABEL............................................................................................... vi
DAFTAR GAMBAR.......................................................................................... vii
DAFTAR LAMPIRAN...................................................................................... viii
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah .............................................................. 1
B. Identifikasi Masalah .................................................................... 3
C. Rumusan Masalah ....................................................................... 4
D. Tujuan Penelitian ......................................................................... 4
E.
Manfaat Penelitian ...................................................................... 5
BAB II KAJIAN
PUSTAKA
A. Kajian Teori................................................................................. 6
B. Kerangka Pikir
Penelitian............................................................ 22
C. Hipotesis
Tindakan...................................................................... 24
BAB III METODE
PENELITIAN
A. Setting Penelitian......................................................................... 25
B. Metode dan Rancangan Penelitian ............................................. 25
C. Subjek Penelitian.......................................................................... 27
D. Teknik dan Alat Pengumpulan Data ........................................... 27
E.
Validasi Data............................................................................... 27
F.
Analisis Data................................................................................ 28
G. Prosedur Penelitian ..................................................................... 30
H. Indikator dan Kriteria Keberhasilan ........................................... 32
BAB IV HASIL
PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Deskripsi Data............................................................................. 33
B. Hasil Penelitian............................................................................ 47
C. Pembahasan................................................................................. 50
BAB V SIMPULAN
DAN SARAN
A. Simpulan ..................................................................................... 55
B. Saran ........................................................................................... 56
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN
DAFTAR TABEL
TABEL Halaman
Tabel 4.1 Rekapitulasi
Nilai Tes Formatif Pembelajaran Materi Mengenal
Galaksi dan Sistem Tata Surya pada
Kondisi Awal..................................................................... 33
Tabel 4.2 Rekapitulasi
Hasil Obervasi Partisipasi Belajar Siswa pada
Kondisi Awal 34
Tabel 4.3 Rekapitulasi
Nilai Tes Formatif Pembelajaran Materi Mengenal
Galaksi dan Sistem Tata Surya pada Siklus I............................................................................... 38
Tabel 4.4 Rekapitulasi
Hasil Observasi Peningkatan Partisipasi Siswa pada Siklus I 39
Tabel 4.5 Rekapitulasi
Nilai Tes Formatif Pembelajaran Materi Mengenal
Galaksi dan Sistem Tata Surya pada
Siklus II.............................................................................. 45
Tabel 4.6 Rekapitulasi
Hasil Observasi Peningkatan Partisipasi Siswa pada Siklus II 46
Tabel 4.7 Nilai
Tes Formatif Temuan Awal, Siklus I dan
Siklus II........... 47
Tabel 4.8 Rekapitulasi
Hasil Observasi Partisipasi Belajar Siswa pada Temuan Awal, Siklus I dan Siklus
II 49
DAFTAR GAMBAR
GAMBAR Halaman
Gambar 2.1
Kerangka Berpikir Penelitian
Tindakan Kelas......................... 24
Gambar
3.1 Model
Penelitian Tindakan Kelas (Arikunto, 2009:63)............ 26
Gambar 4.1 Grafik
Peningkatan Nilai Rata-Rata dan Ketuntasan Belajar Siswa pada Kondisi Awla
Siklus I dan II........................................................................................ 48
Gambar 4.2 Grafik
Ketuntasan Siswa Berdasarkan Tingkat Partisipasi Siswa Pada Siklus I dan II .................................................................................................. 49
DAFTAR
LAMPIRAN
LAMPIRAN
1.
Surat Ijin Penelitian
2.
Jurnal Kegiatan
Penelitian
3.
a. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I
b.
Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II
4.
Instrumen Pengumpulan Data
a. Lembar Kerja Siswa
dan Lembar Soal Tes Formatif Siklus I
b. Lembar Kerja Siswa
dan Lembar Soal Tes Formatif Siklus II
c. Lembar Observasi Aktivitas Siswa
5.
Analisis Data
HasilPenelitian
a. Hasil
Nilai Tes Formatif Kondisi Awal, Siklus I dan Siklus II
- Hasil Nilai Penilaian Peningkatan Partisipasi Belajar Siswa pada Kondisi Awal, Siklus I dan Siklus II
6.
Contoh Hasil Pekerjaan
Siswa
7.
Daftar Hadir Siswa
8.
a. Foto Dokumentasi
Kegiatan Pembelajaran Kondisi Awal
b. Foto Dokumentasi
Kegiatan Pembelajaran Siklus I
c. Foto Dokumentasi
Kegiatan Pembelajaran Siklus II
Untuk mendapatkan file lengkap, silahkan :
klik DOWNLOAD
atau hub. 081327121707 - 081327789201 terima kasih